Kompetisi statistika satu-satunya di Sulawesi Selatan sukses menutup tirai dalam sebuah perayaan gemilang yang dilaksanakan secara offlime pada hari Minggu, 17 September 2023, di Ruang Ballroom Lt.12 SS FMIPA UNM. Acara penutupan ini dirangkaikan dengan pengumuman pemenang Olympic of Statistics (OLS) Tahun 2023 yang diselenggarakan oleh HMPS Statistika FMIPA UNM Tahun 2023. Kegiatan penutupan dan...Read More
Melanjutkan jenjang pendidikan ke tingkat perguruan tinggi negeri merupakan jalan menuju masa depan yang lebih baik, maka dari itu bagi mahasiswa baru yang telah diterima di perguruan tinggi negeri / swasta perlu menentukan tujuan yang perlu dicapai. Menurut pengalaman banyak dari mahasiswa baru yang tidak tahu tujuan mereka baik itu dalam masa studi hingga yang...Read More
Pengertian MANOVA Manova adalah uji statistik yang digunakan untuk mengukur pengaruh variabel independen yang berskala kategorik terhadap beberapa variabel dependen sekaligus yang berskala data kuantitatif. Analisis ini dsiebut juga dengan istilah multivariat anova. Pada umumnya multivariat analisis varians memiliki variabel dependen yang lebih dari satu maka diasumsikan bahwa variabel dependen seharusnya berdistribusi normal. Karena memiliki lebih dari satu variabel...Read More
Mengapa harus Belajar Web Programming??? Pada era teknologi seperti sekarang ini, kedudukan website akan semakin merajalela dalam bidang teknologi informasi untuk beberapa tahun kedepan. Alasannya karena dengan adannya internet sebagai jaringannya, anda dapat dengan mudah mendapatkan informasi yang pastinya anda butuhkan. Tidak berhenti disitu saja, website juga bisa berupa aplikasi, dari segi biaya akan lebih...Read More
Analisis kanonik merupakan suatu teknik analisis statistika multivariat yang dapat digunakan untuk melihat hubungan antara sekumpulan variabel dependen dengan sekumpulan variabel independen. Tujuan dari analisis korelasi kanonik adalah untuk mengukur hubungan antara sekumpulan variabel dependen dan sekumpulan variabel independen dan untuk menggambarkan struktur hubungan dalam sekumpulan variabel dependen dan dalam sekumpulan variabel independen. Asumsi yang...Read More
Hari Tasyrik menurut ahli bahasa dan ahli fikih adalah tiga hari setelah Hari Raya Idhul Adha (nahar) yakni tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah. Dinamakan tasyrik karena di hari-hari tersebut daging-daging qurban didendeng (dipanaskan di bawah terik matahari). Pada hari Tasyrik ini, jemaah haji berada di Mina untuk melempar jumrah. Bagi yang tidak menunaikan ibadah...Read More
Analisis konjoin adalah salah satu teknik analisis statistika multivariat yang dapat digunakan untuk mendapatkan kombinasi atau komposisi atribut-atribut suatu produk atau jasa yang paling disukai oleh konsumen sehingga dapat mengetahui bagaimana persepsi konsumen terhadap produk atau jasa tersebut. Subjektifitas konsumen ini diukur melalui peringkat (rank) atau skore (skala likert). Tujuan utama analisis konjoin adalah :...Read More
Jurnal internasional adalah suatu karya ilmiah yang ditulis dan dipublikasikan dalam skala internasional dan dapat dipertanggungjawabkan. Dikarenakan penyebaran jurnal ini bersifat mendunia, maka dilakukan proses seleksi isi atau konten yang sangat ketat dan bersifat baru. Berikut beberapa kumpulan website penyedia jurnal internasional berbahasa asing yang bisa kamu gunakan sebagai referensi skripsi. Researchgate.net ResearchGate adalah salah...Read More
Recent Comments